• Privacy Policy
  • Redaksi
  • Login
Cartenz News
  • Berita Utama
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Kriminal
  • Nasional
  • Pariwara
  • Politik
  • Sosok
  • Teknologi
  • Lainnya
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Olahraga
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Cartenz News
  • Berita Utama
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Kriminal
  • Nasional
  • Pariwara
  • Politik
  • Sosok
  • Teknologi
  • Lainnya
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Olahraga
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Cartenz News
No Result
View All Result
Home Berita Utama
Mengenal Lebih Dekat SMP Kartika, Sekolah yang Berjuang Mendidik Generasi Papua Menjadi Pribadi yang Berkarakter Kristiani

Murid-murdi foto bersama di depan SMP Kartika. (Foto: Istimewa)

Mengenal Lebih Dekat SMP Kartika, Sekolah yang Berjuang Mendidik Generasi Papua Menjadi Pribadi yang Berkarakter Kristiani

Yosefina Dai Dore by Yosefina Dai Dore
June 20, 2023
in Berita Utama
0
676
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

TIMIKA, CARTENZNEWS.com-SMP Kristen Arastamar Timika (Kartika) merupakan salah satu sekolah berpola asrama di Kabupaten Mimika yang beralamat di Kelurahan Kamoro Jaya, SP 1 Jalur Selatan, Jalan Setia, SRT 29.

Sekolah ini berdiri atas inisiatif dan pergumulan panjang  para alumni  Sekolah Tinggi Teologi Arastamar Jakarta (Setia) yang melayani di wilayah pedalaman Kabupaten Mimika dan Puncak sejak Tahun 2008.

Baca Juga

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

January 24, 2026
Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

January 24, 2026

Pergumulan para almuni Setia adalah perlu adaya sebuah sekolah berpola asrama di pinggiran Kota Timika untuk menampung tamatan atau lulusan dari SD, di wilayah alumni melayani. Motifasi lainnnya adalah keprihatinan kepada anak-anak pinggiran atau pedalaman dan anak-anak dari keluarga kurang mampu yang putus sekolah, namun sebenarnya mereka masih mempunyai kerinduan untuk bersekolah. Oleh anugerah Tuhan maka pada Tahun 2015 inisiatif dan pergumulan para alumni mendapat dukungan dari Yayasan Setia Bagi Bapak Sorgawasi (Sabas).

IKLAN HARI GURU PEMKAB MIMIKA
arastanar 1
Ketua Wilayah Papua Yayasan Sabas, Dr. Sensius Amon Karlau, M.Pd.K menyampaikan sambutan pada Dies Natalis ke VII SMP Kartika.
(Foto: Yosefina/CARTENZNEWS.com)

Yayasan Sabas yang dipimpin oleh Pdt Doktor Matheus Mangentang, M.Th, bergerak dibidang  misi penginjilan dan pendidikan dengan visi menjangkau yang tak terjangkau. Yayasan yang berorientasi di daerah pedalaman dan terpencil di Indonesia ini, termasuk di wilayah Papua, telah mendirikan sekolah-sekolah untuk menaungi anak-anak bangsa yang berada di pelosok daerah, bahkan bagi anak-anak keluarga kurang mampu, putus sekolah pada usia sekolah  yang membutuhkan pelayanan pendidikan bagi pembangunan  sumber daya manusia serta pembentukan karakter Kristiani.

komitmen Yayasan Sabas untuk melayani anak bangsa yang membutuhkan pendidikan khususnya di Papua sejalan dengan gagasan para alumni Setia Mimika dan Ilaga, sehingga lahirlah SMP Kartika dan yang oleh anugerah Tuhan maka pada tanggal 17 Juni 2016 diresmikan oleh Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Doktor Yohana yembise.

“Sekolah ini pembiayaan terjangkau, bahkan bagi peserta didik yang tidak mampu diberikan beasiswa penuh. SMP Kartika hadir dengan komitmen menjangkau dan melayani putra putri Papua, membimbing, mendidik dan membentuk mereka berkarakter Kristiani serta  hadir untuk mereka yang membutuhkan pendidikan jenjang menengah pertama yang layak dan berkualitas,” ungkap Ketua Alumni Setia Mimika, Frans Soleh saat menjelaskan profil sekolah tersebut pada acara Dies Natalis ke VII SMP Kartika, Senin (19/6/2023) sore.

Sekolah dengan motto menjangkau yang tidak terjangkau, mengasihi  yang tidak terkasihi dan merangkul yang terabaikan memiliki vis menjadi sekolah menengah pertama yang berbasiskan pembangunan karakter, dengan mengedepankan pengetahuan keterampilan dan budi pekerti yang berkualitas. Kemudian misi sekolah adalah menyelenggarakan pendidikan SMP yang unggul dan seimbang dalam teori dan praktek, menyelenggarakan pendidikan SMP profesional dan berbasiskan pendidikan karakter, menyelenggarakan pendidikan SMP yang unggul  dalam pengetahuan keterampilan dan budi pekerti.

“Tujuan sekolah  menghasilkan peserta didik yang berkompeten dan seimbang dalam pengetahuan, keterampilan dan budi pekerti serta menghasilkan peserta didik yang memiliki karakter dan berintegritas yang tinggi. Menghasilkan peserta didik yang berakhlak mulia dan bertanggung jawab,” pungkasnya.

Sementara itu Ketua Wilayah Papua Yayasan Sabas, Dr. Sensius Amon Karlau, M.Pd.K dalam sambutannnya menyebutkab dalam ulang tahun SMP Kartika ke VII yang mengusung tema ‘Perubahaan, Perkembangan, Prestasi dan Karakter’, sekolah ini terus eksis dan berkomitmen untuk membangun perkembangan SDM di Tanah Amungsa Bumi Kamoro.

Sekolah ini terus berupaya mendidik dan membina anak Papua menjadi pribadi yang berpengetahuan dan berkaratkter Kristiani.

Yayasan Sabas sudah memiliki 12 sekolah di wilayah Papua yakni  Sekolah Tinggi Teologi Arastamar Wamena, SMKS Arastamar Teknologi Informasi dan Komunikasi Wamena,  SMTK Setia Arastamar Wamena, Sekolah Tinggi Agama Kristen Arastamar Asmat, Sekolah Tinggi Pendidikan Agama Kristen Asmat, Sekolah Tinggi Teologi Arastamar Merauke, SMP Kartika di Timika, Sekolah Tinggi Teologi Injil Arastamar (STTI) Manokwari,  STTI Nabire, Sekolah Tinggi Agama Kristen Arastamar Grimenawa Jayapura dan masih ada dua sekolah Arastamar di Jayapura.

12 lembaga pendidikan ini dikelolah dengan sangat baik, termasuk di Timika sekolah berkembang dengan baik meskipun dalam keterbatasan. “Kami dari yayasan sangat senang meskipun dalam keterbatasan kami boleh melihat sekolah ini berkembang sangat baik dengan siswa yang cukup majemuk,” ujarnya.

Berdirinya SMP Kartika, lanjut dia tidak memiliki tujuan untuk memperkaya diri, karena secara materi yayasan justru rugi namun yang terpenting bagi yayasan adalah kaya di mata Tuhan.

Mungkin pelayanan pihak yayasan dan pihak sekolah tidak seberapa namun berarti besar bagi anak-anak yang dididik dan dibina.

Ia berharap siapapun yang mengentahui keberadaan yayasan dan sekolah ini bantu mendoakan dan menceritakan yang positif. “Kami tidak punya motivasi lain apalagi mencari keuntungan untuk pribadi. Saya berharap bapak ibu yang hadiri pada kesempatan ini menceritakan hal yang positif tentang sekolah ini. Kepala sekolah dan guru-guru telah bekerja keras mendidikan dan membina anak-anak ini siang dan malam, karena bukan hanya di sekolah tapi juga di asrama. Kita urus puluhan anak di asrama itu tidak gampang. Saya sangat bangga dan hormat kepada kepala sekolah dan guru-guru karena saya tahu mereka punya pergumulan tidak gampang menghadapi anak dengan karakter yang berbeda-beda. Tapi ini menjadi satu ciri dari keberadaan yayasan ini,” ujarnya.

Sekolah dan asrama tersebut saat ini belum memiliki pagar, sehingga Sensius berharap ada tangan-tangan yang dipakai Tuhan untuk pembangunan pagar.

Dia juga berharap sekolah itu terus maju dan berkembang untuk membentuk anak-anak Papua menjadi pribadi yang cerdas dan berkarakter. “Saya pesan kepada mahasiswa, siswa dan murid-murid  pada sekolah-sekolah yang serings saya kunjungi kalian harus cerdas dan berkarakter untuk menjaga daerah kalian,” tuturnya.

Pada kesempatan itu ia juga mengucapkan terima kasih kepada pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Mimika yang telah memberikan dukungan dan juga kepada gereja-gerja karena anak-anak yang sekolah di SMP Kartika terlibat diberbagai gereja.

Termakasihh juga ia ucapkan kepada orangtua murid yang telah menitipkan anaknya di sekolah tersebut dan juga kepada Lurah Kamoro Jaya tempat skeolah itu beroperasi.”Terimakasih kepada semua pihak yang tidak saya sebutkan satu persatu yang menjadi perpanjangan tangan Tuhan untuk mendukung sekolah ini. Saya yakin segala sesuatu yang kita lakukan dengan hati yang tulus hasilnya pasti baik. Saya akan kembali ke Wamena saya titip anak-anak saya di sini,” ucapnya.

 

Wartawan/Editor: Yosefina

Tags: Mengenal Lebih Dekat SMP KartikaSekolah yang Berjuang Mendidik Generasi Papua Menjadi Pribadi yang Berkarakter Kristiani
ShareTweetShareSend
HUT KORPRI 2025 BAPPEDA
Yosefina Dai Dore

Yosefina Dai Dore

Related Posts

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja
Berita Utama

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

January 24, 2026
Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya
Berita Utama

Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

January 24, 2026
Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi
Berita Utama

Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi

January 24, 2026
Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani
Berita Utama

Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani

January 24, 2026
Kecelakaan Kapal KM. Bintang Laut di Perairan Arafura, Tim SAR Gabungan Lakukan Pencarian
Berita Utama

Kecelakaan Kapal KM. Bintang Laut di Perairan Arafura, Tim SAR Gabungan Lakukan Pencarian

January 24, 2026
Satgas Ops Damai Cartenz-2026 Tinjau Kesiapsiagaan Personel di Pegunungan Bintang
Berita Utama

Satgas Ops Damai Cartenz-2026 Tinjau Kesiapsiagaan Personel di Pegunungan Bintang

January 23, 2026
Next Post
SMP Kartika Rayakan Dies Natalis ke-7, Ketua Yayasan Pesan Kepala Sekolah dan  Guru Tetap Semangat Meski Dalam Keterbatasan

SMP Kartika Rayakan Dies Natalis ke-7, Ketua Yayasan Pesan Kepala Sekolah dan  Guru Tetap Semangat Meski Dalam Keterbatasan

Lemasko Soroti Pelantikan Pj Bupati Mimika

Lemasko Soroti Pelantikan Pj Bupati Mimika

Setelah Melalui ABK, Disdik Mimika Pastikan Jumlah Guru P3K yang Direkrut Tahun Ini Sebanyak 565, Ini Usulan Formasi Lengkapnya

Setelah Melalui ABK, Disdik Mimika Pastikan Jumlah Guru P3K yang Direkrut Tahun Ini Sebanyak 565, Ini Usulan Formasi Lengkapnya

Sering Berkhotbah Tentang Masalah Korupsi di Mimika, Pastor Amandus Rahadat Tegaskan itu Wilayah Gereja karena Berkaitan dengan Moral

Sering Berkhotbah Tentang Masalah Korupsi di Mimika, Pastor Amandus Rahadat Tegaskan itu Wilayah Gereja karena Berkaitan dengan Moral

Juara SatuTingkat Provinsi, Dua Kafilah dari Mimika Ulfa Dzakiyah dan Syahrul Maulana Ismail Siap Wakili Papua Ikut STQ Nasional di Jambi

Juara SatuTingkat Provinsi, Dua Kafilah dari Mimika Ulfa Dzakiyah dan Syahrul Maulana Ismail Siap Wakili Papua Ikut STQ Nasional di Jambi

Dinkes Selamat Hari Kesehatan Nasional
  • Trending
  • Comments
  • Latest
KPU Mimika Tetapkan 35 Caleg  DPRD Mimika yang Peroleh Suara Terbanyak dari Enam Dapil pada Pemilu 2024

KPU Mimika Tetapkan 35 Caleg DPRD Mimika yang Peroleh Suara Terbanyak dari Enam Dapil pada Pemilu 2024

March 13, 2024
Roling Pejabat di Lingkup Pemkab Mimika Segera Dilakukan, Johannes Rettob Pastikan Tidak Ada Unsur Politik

Roling Pejabat di Lingkup Pemkab Mimika Segera Dilakukan, Johannes Rettob Pastikan Tidak Ada Unsur Politik

May 28, 2023
KPU Mimika Tetapkan 35 Calon Terpilih Anggota DPRD Mimika Periode 2024-2029

KPU Mimika Tetapkan 35 Calon Terpilih Anggota DPRD Mimika Periode 2024-2029

May 28, 2024
Screenshot 20250429 101401 Facebook

Bupati Mimika Jelaskan Alasan Belum Dilakukan Mutasi Jabatan

April 29, 2025
Penyerahan uang kepala dari Prajurit  Satgas Yonif R 600/Modang kepada  perwakilan keluarga Almarhum Bruno Amenim di rumah duka Kelurahan Bade, Distrik Edera,  Kabupaten Mappi. (FOTO: ISTIMEWA)

Penuhi Adat dan Permintaan Keluarga, Satgas Yonif R 600/Modang Berikan Uang Adat Di Atas Peti Disaksikan Warga

0
Sekretaris PMI Provinsi Papua, dr Raflus Doranggi  memukul tifa sebagai tanda menutup  kegiatan Muskab PMI Kabupaten Puncak  di Hotel Grand Mozza Timika, Papua. (Foto: Cartenz News/Yosefina)

Kembali Pimpin PMI Puncak Papua, Elpina Kogoya akan Bentuk PMR

0
Suasana pelayanan kesehatan di Puskesmas Timika Jaya Kabupaten Mimika. (Foto Yosefina/Cartenz News)

Pelayanan di Puskesmas Timika Jaya 24 Jam

0
Kepada Paus Fransiskus, Uskup Agung Merauke Utarakan Harapannya

Kepada Paus Fransiskus, Uskup Agung Merauke Utarakan Harapannya

0
Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

January 24, 2026
Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

January 24, 2026
Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi

Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi

January 24, 2026
Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani

Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani

January 24, 2026

Recent News

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

Satresnarkoba Polres Merauke Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Ganja

January 24, 2026
Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

Kejari Mimika Kembalikan Barang Bukti Kasus Pencurian yang Berkekuatan Hukum Tetap Kepada Pemiliknya

January 24, 2026
Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi

Razia Penumpang Kapal KM Lauser di Pelabuhan Pomako Mimika Personil Gabungan Amankan 117 Liter Sopi

January 24, 2026
Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani

Sat Resnarkoba Polres Jayapura Tangkap Pelaku Kepemilikan Ganja di Parkiran Hotel Suni Sentani

January 24, 2026
HUT Mimika 29 - Dinas POL PP
Cartenz News

Follow Us

Rubrik

  • Berita Utama
  • Editorial
  • Ekonomi
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Pariwara
  • Pariwisata
  • Politik
  • Sosial dan Budaya
  • Sosok
  • Teknologi
Satpol PP Nataru
  • Privacy Policy
  • Redaksi

© 2022 Cartenz News

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Berita Utama
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Kriminal
  • Nasional
  • Pariwara
  • Politik
  • Sosok
  • Teknologi
  • Lainnya
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Olahraga
    • Sosial dan Budaya

© 2022 Cartenz News